Cara memasang chatting di twitter layaknya di FB

Sekarang ini Poetra86 akan memberikan tips tentang memasang chatting di Twitter. Twitter memang tidak memberikan layanan chat layaknya facebook, tetapi mungkin beberapa waktu lagi twitter akan menyediakan toolbar chat. Dari pada menunggu terlalu lama mending kita duluan yang memasang toolbar chat.Caranya cukup mudah , hanya install saja di web browser mozilla firefox.

Berikut adalah cara untuk memasang chat twitter layaknya facebook :

1. Pertama sobat klik http://www.bonfire.im/extensions, lalu klik [Install the Firefox extention] seperti gambar di bawah ini
2. Setelah itu klik [Izinkan] seperti gambar di bawah ini

3. Lalu selanjutnya klik [Pasang Sekarang] seperti gambar di bawah ini


4. Setelah ter_instal klik [Mulai Ulang Sekarang] untuk me_restart Mozilla Firefox. seperti gambar di bawah ini




5. Setelah ter_restart sobat segera Sign In ke twitter. Dan perhatikan kotak kecil yang terdapat di pojok bawah kiri, lalu klik [Sign In with Twitter]

6. Selanjutnya klik [Masuk] atau [Izinkan]. Tunggu beberapa saat hingga kita kebali ke halaman Beranda.


7. Dan akhirnya selesai menginstall toolbar chat twitter pada Mozila Firefox.


Sekian informasi dari saya,semoga bermanfaat buat sobat.Jika sobat ada yang di tanyakan silahkan kirim komentar.


0 komentar:

Post a Comment